Tanpa Judul (3)

Bismillah…

 

Selalu akan indah

Bagi mereka yang terjaga…

Selalu akan sederhana

Bagi mereka yang merasa tak ada apa-apa..

Selalu akan mempesona

Bagi mereka yang lakunya memang mulia…

 

Aku disini..

Masih duduk bersama pandanganku kearahnya..

Ke arah sayap-sayapnya

Ke arah matanya yang sayu dan malu..

Tunggu aku…

Disana…

Aku masih harus terus belajar agar mampu menumbuhkanmu..

Secerah cahaya langit

Semegah bintang..

Dan sebening senyummu..

Taipei, 19 Mei 2010

~ Yusuf Al Bahi ~

Iklan

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s